Posts

Live Streaming Villarreal vs Real Madrid

Image
Prediksi pertandingan Villarreal vs Real Madrid dalam lanjutan LaLiga matchday ke 16 di Stadion De La Ceramica, Sabtu 7 Januari 2023, pukul 22.15 WIB. Pada pertandingan sebelumnya Villarreal meraih kemenangan besar atas Cartagena dengan skor 5-1. Dalam laga tersebut, Villarreal tertinggal gol terlebih dahulu di menit ke 39 ditorehkan Pablo Vazquez. Di babak kedua, Villarreal mampu membelikan kedudukan dengan mencetak lima gol sekaligus, masing-masing ditorehkan Alex Baena (49'), Arnaut Groeneveld (56'), Jose Luis Morales (60'), Samuel Chukwueze (85') serta Etienne Capoue (90'). Sementara di pertandingan sebelumnya, Real Madrid berhasil meraih kemenangan tipis atas Cacereno dengan skor 1-0. Dalam laga tersebut, Real Madrid kesulitan untuk mencetak gol meskipun mendominasi permainan di babak pertama. Di babak kedua, Real Madrid melakukan banyak pergantian pemain untuk meraih kemenangan. Alhasil di menit ke 69 Rodrygo mampu membawa Los Blancos meraih kemenangan. Ha...

Live Streaming Wolves vs Manchester United

Image
Manchester United akan bertandang ke markas Wolves dalam lanjutan Liga Inggris 2022/2023 pekan ke-18. Duel Wolves vs Manchester United berlangsung, di Stadion Molineux, Kota Wolverhampton, Sabtu (31/12/2022) malam. Kick-off pertandingan antara Wolves vs Manchester United berlangsung mulai pukul 19.30 WIB atau pukul 21.30 WIB. The Reds Devils - julukan Manchester United mesti mewaspadai Wolves yang mampu mengalahkan mereka di pertemuan terakhir. Laga ini bisa menjadi ajang rematch bagi Manchester United untuk membalas kekalahan 0-1 atas Wolves, di Old Trafford. Meskipun secara head to head Wolves vs Manchester United, tim tamu masih unggul dalam lima pertemuan terakhir. Manchester United berhasil menang tiga kali dengan sekali kalah dan imbang atas Wolves. Namun, kedua tim saat ini mengawali kompetisi pasca jeda Piala Dunia 2022 dengan hasil sangat baik. Wolves mampu menang 2-1 di markas Everton, sedangkan Manchester United menggulung Nottingham dengan skor telak, 3-0. Laga ini...

Live Streaming AFF Cup Indonesia vs Thailand

Image
Jelang Piala AFF 2022, juru taktik Garuda (julukan Timnas Indonesia), Shin Tae-yong meminta anak asuhnya tenang. Hal itu dilontarkan pelatih asal Korea Selatan tersebut agar Timnas Indonesia mampu mengamankan tiga poin. Seperti diketahui, Timnas Indonesia akan berjumpa Thailand di lanjutan Grup A Piala AFF 2022, Kamis (29/12/2022) sore pukul 16.30 WIB, di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta. Bermain di hadapan publik sendiri, lantas tidak membuat Shin Tae-yong merasa aman. Ia pun cukup khawatir timnya demam panggung, lantaran didukung banyak penggemarnya sore nanti. Sebab demikian, ia menegaskan kepada Egy Maulana Vikri dkk agar rileks dan menikmati pertandingan. “Saya berpikiran sama, memang laga ini sangat penting di Grup A, dan para pemain juga sama pikirannya,” ungkap Shin Tae-yong pada konferensi pers jelang laga. “Saya tegaskan kepada para pemain untuk menikmati laga dan tampil sekuat tenaga. Jangan sampai tegang,” tegasnya. Selain itu, Shin Tae-yong juga memint...

Live Streaming Chelsea vs Bournemouth & Manchester United vs Nottingham Forest

Image
Chelsea vs Bournemouth Pertandingan di Stamford Bridge ini akan digelar pada Rabu (28/12/2022) mulai pukul 00.30 dini hari WIB. Piala Dunia 2022 yang telah usai ini berarti The Blues bakal mencoba memperbaiki nasib mereka di Liga Inggris di pertandingan Chelsea vs Bournemouth. Chelsea sedang berada dalam tren negatif. The Blues selalu kalah dalam empat laga terakhir, termasuk di laga uji coba melawan Aston Villa beberapa waktu lalu. Klub asal London ini sebelumnya kalah empat kali beruntun di Liga Inggris sehingga Kai Havertz cs tertatih-tatih di peringkat kesembilan saat ini. Setelah nyaman dengan Sembilan kemenangan beruntun di seluruh ajang, Chelsea malah tumbang di empat laga terakhir Liga Inggris kontra Brighton, Arsenal, Newcastle United, dan Aston Villa. Sementara itu, tengah pekan kemarin Bournemouth baru saja berlaga di Carabao Cup. Sayang, The Cherries dipaksa menyerah oleh Newcastle dengan skor 0-1. Oleh sebab itu, tak ada kata lain, selain kemenangan bagi pasukan Grah...

Live Streaming Boxing Day Liga Inggris

Image
Jadwal Liga Inggris 2022-2023 malam ini mulai menampilkan laga-laga pekan ke-17 yang merupakan ronde Boxing Day. Boxing Day Liga Inggris dibuka dengan duel antara sesama tim London, Brentford dan Tottenham Hotspur. Laga Brentford vs Tottenham akan dihelat di Stadion Gtech Community, London, Senin (26/12/2022) pukul 19.30 WIB. Tuan rumah Brentford saat ini bertengger di peringkat ke-10 klasemen Liga Inggris dengan koleksi 15 poin dari 19 laga. Sepanjang malam ini akan hadir tujuh pertandingan. Dua di antaranya, Arsenal vs West Ham dan Aston Villa vs Liverpool Penampilan Aston Villa sebelum jeda Piala Dunia 2022 cukup inkonsisten, meski sudah dibesut pelatih anyar, Unai Emery. Villa tentu menargetkan hasil positif lawan Liverpool. Sementara itu, Liverpool sudah bermain usai gelaran Piala Dunia 2022. Menghadapi tuan rumah Manchester City di Carabao Cup, The Reds menyerah 2-3. Dipertandingan lainnya adalah duel Arsenal vs West Ham. Laga di Emirates Stadium ini akan digelar pada Sela...

Live Streaming Carbao Cup Manchester City vs Liverpool

Image
Bentrokan dua tim kuat akan tersaji pada babak 16 besar Piala Liga Inggris 2022-2023 dengan mempertemukan Manchester City dan Liverpool. Duel Manchester City vs Liverpool akan digelar di Etihad Stadium, Kamis (22/12/2022) waktu setempat atau Jumat pukul 03.00 WIB. Sebelum berhadapan dengan Liverpool, Man City telah menumbangkan Chelsea untuk sampai ke babak 16 besar. Laga ini menjadi tantangan tersendiri bagi Man City, sebab dalam dua pertemuan sebelumnya The Citizens gagal menang. Tim asuhan Pep Guardiola dua kali ditaklukkan Liverpool saat bertemu di laga Community Shield dan Liga Inggris. Piala Liga Inggris kali ini sekaligus menjadi penanda dimulainya kembali kompetisi di Eropa setelah pergelaran Piala Dunia 2022 selesai. Pertemuan antara Manchester City dan Liverpool ini adalah yang ketiga kalinya pada musim 2022-2023. Pertemuan sebelumnya terjadi di laga Community Shield dan Liga Inggris, di mana kedua laga itu dimenangi oleh Liverpool. Dalam wawancara jelang laga Man Cit...

Live Streaming Argentina vs France

Image
Final Piala Dunia 2022 bakal menyajikan Argentina vs Prancis. Partai puncak itu akan digelar di Lusail Stadium, Lusail pada Minggu (18/12) pukul 22.00 WIB. Kedua tim dalam performa terbaiknya. Sama-sama jadi tim yang produktif di Piala Dunia 2022 dengan Argentina kemas 12 gol dan Prancis dengan kemas 13 gol. Lionel Messi dan Kylian Mbappe, dua striker masing-masing negara juga balap-balapan jadi top skor Piala Dunia dengan sementara kemas lima gol. Argentina vs Prancis bukanlah duel yang asing lagi. Dilansir dari Sporting News, kedua tim sejak tahun 1930 total sudah bertemu 12 kali! Rinciannya, tiga kali pertemuan di Piala Dunia yakni sekali di babak grup dan dua kali di 16 besar. Sisanya, sembilan pertandingan sebagai laga uji coba. Head to head-nya, Prancis menang tiga kali, Argentina menang enam kali, dan tiga laga berakhir seri. Untuk di ajang Piala Dunia, Albiceleste menang dua kali dan Les Bleus menang sekali. Les Bleus -julukan Timnas Prancis- sejauh ini merupakan tim ya...